KONSEP BISNIS MANISAN TAPE
USAHA WARALABA MANISAN TAPE
Manisan tape adalah produk
makanan yang berbahan baku tape dengan berbagai aneka rasa dan warna. Rasa manis
dari manisan tape ini mampu membuat konsumen ingin terus menikmatinya ditambah pula dengan warna-warna
manisan yang membuatnya lebih menarik. Manisan tape ini sangat pas sekali untuk
acara- acara keluarga , arisan, lebaran, dan lain-lain. Desain kemasan manisan
tape juga dibuat semenarik dan secantik mungkin agar mampu menarik minat konsumen untuk mencicipinya .
CARA PEMASARAN :
1. Buat
website, blog, media sosial untuk promosi produk ini.
2. Dengan
mengamati perilaku pembeli.
3. Lakukan
sistem penitipan ke berbagai toko, hypermart, dan sebagainya.
4. Lakukan
promosi dengan menyebar brosur.
5. Buat
taktik seperti mengumpulkan keluarga, saudara, maupun teman lalu berikan
tester.
6. Pola
pelayanan yang harus ramah dan bersahabat dengan pembeli.
7. Menjual
dengan harga terjangkau.
8. Buat
desain kemasan manisan yang menarik agar konsumen tertarik untuk membeli.
Komentar
Posting Komentar